Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2015

6 Penyakit Yang Bisa Disembuhkan Dengan Puasa

Tahukah anda, bahwa puasa disebut juga sebagai penyembuh ajaib. Hal tersebut dikarenakan fakta kondisi fisik yang justru pulih karena melakukan puasa. Puasa sebagaimana diketahui dapat memberi manfaat bagi kesehatan tubuh dan jiwa pelakunya. Tidak sedikit orang orang dimancanegara percaya dan meyakini bahwa berpuasa dapat memberikan keajaiban bagi tubuh manusia terutama untuk menyembuhkan penyakit. Saat orang orang berpuasa, mereka akan mengalami perubahan kondisi tubuh akibat kurang makan dan minum. Kurangnya asupan energi tersebut membuat tubuh melakukan autolisis dimana tubuh akan menggunakan simpanan lemak dalam tubuh untuk dijadikan sumber energi. Manfaat puasa yang paling tampak adalah rejufenasi yaitu peremajaan kulit tubuh serta perpanjangan harapan hidup. Metabolisme pun lebih rendah, produksi protein lebih efisien, meningkatnya system kekebalan serta perbaikan produksi hormone. Karena keseimbangan hormone dapat mencegah penuaan dan membuat orang awet muda. Hal hal tersebut da

Saling Mengagumi adalah Cara Mempertahankan Romantisme Dalam Hubungan

Warna Unyu ~  Jika kamu jatuh cinta pada seseorang yang kamu kagumi, itu merupakan hal yang sangat baik. merasakan kagum dan merasa sayang terhadap seseorang adalah perasaan paling indah yang dianugerahi tuhan. Ketika seseorang mengagumi pasangannya, hal ini bisa memicu perasaan cinta di dalam hati semakin dalam dan tulus. Meskipun kunci utama cinta sejati adalah penerimaan, kekaguman pada pasangan juga menjadi kunci utama agar cinta yang tumbuh semakin indah, da semakin erat. Mengapa hal itu bisa terjadi ? karena dalam setiap rasa kagum ada rasa cinta yang mucul ke permukaan. Sehingga rasa cinta membawa kamu dan pasanganmu akan lebih tulus dalam menerima satu dan lainnya. Berikut adalah alasan mengapa mengagumi pasanga dapat mempertahankan romantisme hubungan Saling Menghomati Ketika seseorang jatuh cinta dan mengagumi pasangannya, sadar atau tidak, ia pasti akan menghormati pasangan dengan lebih. Apa yang menjadi hal unik dan kelebihan dari pasangan yang dikagumi bisa memicu perasaan

Kesalahan Komunikasi Dapat Menyebabkan Konflik Dalam Hubungan

Warna Unyu ~ Komunikasi adalah hal yang sangat penting dalam sebuah hubungan. Kesalahan dalam berkomunikasi bisa berujung pada terjadinya konflik dalam sebuah hubungan. Bahkan hal-hal sepele dalam berkomunikasi bisa menciptakan konflik jika tidak dilakukan dengan cara benar. Jadi, kamu harus berhati-hati dalam berkomunikasi dengan pasangan kamu. Banyak "rambu-rambu" yang harus kamu perhatikan agar apa yang kamu sampaikan ke pasangan sesuai dengan maksud baik kamu dan tidak memicu munculnya masalah baru. Berikut ini adalah kesalahan komunikasi yang bisa memicu konflik dalam hubungan Menggunakan Kata Sindiran Ini yang Harus Sangat dihindari. Kata sindiran bisa lebih berbahaya dibandingkan kata marah yang langsung diungkapkan terang-terangan. Kalau komunikasi Anda selalu saja diwarnai dengan kata-kata sindiran, kamu perlu  mengoreksi hubungan kamu lagi. Kata bisa bertindak sebagai pedang, ia bisa melukai bahkan membunuh jiwa seseorang. Kalau memang ada sesuatu yang mengganjal di

6 Perjuangan Umat Muslim Berpuasa di Negara Minoritas Islam

Sebanyak 1,6 miliar umat islam di muka bumi saat ini sedang memasuki bulan suci ramadhan yang penuh berkah. Melakukan berbagai ibadah ramadhan seperti puasa dan sholat taraweh di negaray mayoritas muslim seperti Indonesia sudah sepatutnya di syukuri. Sebab, bisa dijalankan dengan tenang dan lebih khusuk tanpa ada hambatan berarti. Namun berbeda dengan umat muslim lainnya yang ada di Negara minoritas penduduk muslim. Untuk bisa berpuasa dan taraweh saja perlu perjuangan yang tidak mudah. Bahkan ada yang dilarang menjalankan ibadah puasa. Berikut informasi 7 perjuangan berpuasa di Negara minoritas muslim. Muslim Uighur di Tiongkok Dipaksa Tidak Berpuasa Yang pertama perjuangan para muslim Uighur yang tinggal di wilayah xingjiang, tiongkok. Dari tahun ke tahun, mereka selalu mendapatkan hambatan dari pemerintah setempat saat memasuki bulan ramadhan. Termasuk bulan ramadhan tahun ini. para pegawai negeri sipil di provinsi xinjiang tiongkok kembali mendapat surat edaran dari partai komunis

7 Kisah Tragis Dibalik Foto Bahagia

Momen bahagia pasti tidak ingin dilupakan begitu saja, kita sering mengabadikannya kedalam sebuah foto. Namun bagaimana jika foto yang mengabadikan moment bahagia itu juga mengingatkan kita pada sebuah peristiwa mengerikan. Inilah 7 kisah mengerikan dibalik foto bahagia. Columbine High School’s Photo of 99 Sebelum Insiden Penembakan Brutal Momen kenaikan kelas biasanya diabadikan dengan membuat foto seluruh anggota kelas. Beberapa sekolah juga membuat buku tahunan dan mengabadikan foto foto bahagia murid murid dan warga sekolah lainnya. Ini adalah momen yang diabadikan oleh SMU Columbine di amerika serikat pada tahun 1999. Siapa sangka beberapa orang dalam foto ini menjadi korban penembakan yang pelakunya juga terdapat dalam foto ini. Erick harris dan Dylan Klebold menjadi tersangka penembakan berada di sudut kanan atas dengan pose tangan seperti menembak kea rah kamera. Beberapa hari setelah foto ini diambil, dua pelajar dari sekolah ini melakukan penyerangan bersenjata api. Eric har

Ini Orang Yang Harus Kamu Perjuangkan Untuk Keluarga Kecilmu Nantinya

Warna Unyu ~ Menentukan pasangan hidup adalah hal yang sangat penting dan harus sangat selektif. Pilihan Kamu akan menentukan arah hidup kamu setelah menikah. Kamu harus memperhatikan bagaimana hari - harimu bersamanya nanti setelah kalian menjalin kasih. Memilih dan memperjuangkan seseorang sebagai pasangan kamu adalah hal yang harus kamu lakukan untuk kebahagiaan kalian. Tanpa kamu sadari, seseorang itu mungkin ada di sekeliling kamu. Sadari dan yakini jika mungkin dia ada disekelilig kamu. Warna Unyu ingin membagi tips untuk kamu yang sedang memperjuangkan seseorang, apakah seseorang itu layak untuk diperjuangkan atau tidak. Namun, semuanya kembali pada diri sendiri. Berikut ini adalah Tipe orang yang harus kamu perjuangkan untuk pasangan hidup kamu. Orang Yang selalu Membuat Kamu Tertatwa Rasa nyaman adalah salah satu aspek penting dalam sebuah hubungan. Rasa nyaman itu bisa didapat kalau pasangan kita memiliki sisi humoris. Saat bersamanya kita bisa selalu tertawa. Selalu ada hal-

7 Lafadz Allah Pada Hewan dan Tumbuhan

Fenomena alam yang terjadi di dunia ini khususnnya yang berhubungan dengan tanda tanda kebesaran sang pencipta membuat umatnya dibuat kagum. Bahkan tak berhenti mengagumkan namanya. Banyak cara ilahi menunjukkan tanda tanda kekuasaannya. Salah satunya melalui seekor hewan dan tumbuh tumbuhan. Berikut ini tujuh lafadz allah pada hewan dan tumbuhan. Pohon Pohon di Jerman Diawali dengan lafadz allah yang terbentuk secara alami pada beberap pohon di perkebunan di jerman. Pohon pohon tersebut tumbuh terpisah tetapi dengan kompaknya membentuk cabang yang menyerupai lafadz la ila haillallah atau tiada tuhan selain allah. Cabang pada pohon tersebut sangat jelas membentuk tulisan la ila haillallah karena ukurannya cukup besar. Mendengar fenomena yang terjadi tersebut, pemerintah jerman langsung memagari sekitar pohon dengan pagar kawat untuk mencegah orang untuk masuk melihat keajaiban ini dengan tidak bertanggung jawab. Pada Katak dan Kuda Beralih pada lafadzh allah hewan selanjutnya dijumpai

6 Fakta Unik Minion

Siapa yang tak kenal minion? Makhluk kecil lucu berbentuk kapsul berwarna kuning yang diberi kaki dan tangan, selalu berbaju biru dan berkacamata tebal serta mengoceh dengan bahasa yang aneh ini muncul pertama kali lewat animasi besutan Hollywood berjudul despicable me dan despicable me 2. Kehadiran minion ini mampu menarik minat penontono disamping karakter gru yang merupakan tokoh utama film tersebut. Berbagai barang atau souvenir yang berhubungan dengan minion pun banyak diminati. Tak hanya oleh anak anak namun juga orang dewasa. Tokoh kuning berwarna kuning ini pun kini hadir kembali dalam film baru berjudul minion yang menjadikan mereka sebagai tokoh utamanya. Dibalik kepopulerannya, ada beberapa fakta unik mengenai makhluk karakter satu ini yang menarik untuk diketahui. Berikut ini informasi mengenai fakta unik tentang minion. Lagu Banana Yang pertama adalah lagu banana. Sejak kemunculannya di animasi despicable me, salah satu lagu soundtrack berjudul banana yang dinyanyikan ol

7 Kuliner Unik Saat Bulan Ramadhan

Dibulan ramadhan, salah satu hal yang paling ditunggu adalah moment berbuka puasa. Saat berbuka dianjurkan memakan yang manis manis. Sebab, setelah seharian menahan lapar dan dahaga, metabolism dalam tubuh jadi melambat dan energy berkurang. Makanan atau minuman manis ini berperan dalam mengembalikan energy atau stamina tubuh yang hilang. Di Indonesia, beragam kuliner manis yang khas dihidangkan saat ramadhan seperti kolak pisang atau bubur biji salak atau candil yang rasanya manis dan gurih dengan tambahan santan. Selain gula dan santan, ada juga kuliner manis yang menggunakan susu sebagai salah satu bahan utamanya. Selain menyehatkan juga membuat anda segar dan bertenaga kembali. Berikut ini 7 kuliner unik saat bulan ramadhan Burfi Strawberry (India) Yang pertama ada burfi strawberry, burfi atau disebut juga bufi adalah hidangan manis tradisional yang cukup populer di india. Bahan utama burfi adalah susu kental manis full cream dicampur dengan bahan bahan lainnya. Di Negara asalnya,

Serba Serbi Buah Kurma Yang Perlu Anda Ketahui

Tak terasa bulan ramadhan telah tiba, selama satu bulan kita akan merasakan perbedaan nuansa yang berbeda dari bulan bulan lainnya. Di bulan ini, umat muslim beribadah puasa atau menahan lapar dan minum sejak imsyak atau beberapa saat sebelum subuh hingga waktu berbuka yaitu saat adzan maghrib berkumandang. Karenanya puasa identic dengan sahur, ngabuburit dan berbuka puasa. Pada umumnya berbuka puasa dianjurkan untuk menyantap hidangan yang manis, salah satunya adalah buah kurma. Kurma atau tamr dalam bahasa arab merupakan pohon buah yang mirip seperti palem atau kelapa sawit. Sementara buahnya bertangkai seperti buah pinang. Dapat dikatakan bahwa buah kurma menjadi salah satu primadona di bulan suci ini. Kurma sendiri memiliki beberapa jenis dan ragam bentuk, tekstur serta warna. Dan factor tersebut menyebabkan harga jual yang beragam. Disamping rasa yang manis dank has, kurma juga memiliki berbagai khasiat dan juga manfaat bagi kesehatan manusia. Berikut ini kami akan menyajikan inf

7 Aksi Nekat Demi Bertemu Presiden Indonesia

Bagi sebagian orang, bertemu muka dengan orang nomer satu di indonesia merupakan pengalaman yang membanggakan. Disisi lain, ada pula orang yang ingin bertemu dengan orang nomer satu di Indonesia karena kecewa dengan aparat hukum dan pemerintah di daerahnya. Sehingga ia menyampaikan aspirasinya secara langsung kepada presiden. Dengan berbagai cara, beberapa orang berikut ini rela melakukan aksi nekat demi bisa bertemu presiden republic Indonesia. berikut ini informasi mengenai 7 perjuangan untuk bisa bertemu presiden Indonesia. Yudi Karyono, Tempuh Jogja – Jakarta dengan Egrang Demi Misi Mulia Pria bernama yudi karyono tengah melakukan perjalanan unik. Warga panambahan kraton Jogjakarta tersebut naik egrang dari Jogjakarta ke Jakarta demi bisa bertemu dengan presiden jokowi. Tak sekedar bertemu presiden, pria 52 tahun ini mengenalkan permainan tradisional egrang yang sudah mulai dilupakan. Ia juga ingin bertemu dengan menteri pendidikan dan kebudayaan anise baswedan dan meminta agar kem