Langsung ke konten utama

Berkunjung Ke Dieng, Negeri Para Dewa

Warna Unyu ~ Indonesia punya sejuta pesona, itu tidak diragukan lagi. Tentunya sangat banyak tempat yang harus dikunjungi oleh para traveller jika berbicara tentang Indonesia ini. Mulai dari banyaknya puncak yang harus kalian daki hingga panjangnya biru garis pantai yang harus kalian susuri.

Tidak hanya itu, Indonesia juga punya sederetan destinasi budaya yang harus kalian sempati wahai para traveller. Ini adalah cerita tentang sebuah tempat yang masih sangat kental akan budaya dan keindahan tempatnya, DIENG

Tepatnya di antara Kebupaten Wonosobo dan Benjernegara, Jawa Tengah, Negeri itu berdiri. DiHyang atau sering kita kenal sebagai Dieng adalah salah satu situs wisata Budaya yang sangat kaya akan norma dan etika. Disana kamu akan menemui orang - orang yang amat sangat ramah dalam bertutur kata.

Mengapa disebut Negeri Para Dewa ? konon katanya, dahulu disini hidup para dewa dalam mitologi Jawa. Seperti para tokoh dalam wayang, misalnya Arjuna yang ditndai dengan adanya komplek Candi Arjuna di dataran tinggi Dieng ini, kemudian Gatot Kaca, Bima dan sebagainya yang dibuktikan dengan penginggalan sejarah berupa Candi.

Keunikan budaya yang ada di Dieng sangatlah beragam. Mulai dari banyaknya Candi yang dapat kamu temui disana seperti Candi Arjuna, Candi Setiyaki, Candi Bima, Candi Gatot Kaca, dan Candi Dwarawati, hingga mitos anak gimbal yang sangat misterius.

Anak Gimbal, yang konon katanya Anak gimbal awalnya lahir dalam keadaan normal seperti anak kebanyakan. Lalu anak itu mendadak terserang demam tinggi dan tumbuh rambut gimbal di kepalanya. Sebagian masyarakat percaya bahwa Anak Gimbal adalah keturunan raja-raja yang berkuasa di Dieng dahulu kala yang telah dikutuk. Konon kerajaan tersebut pergi dari wilayah Dieng secara misterius.

Setiap tahunnya, di Dieng diadakan acara Dieng Culture Festival (DCF) sekitar bulan juli - agustus dengan agenda utama adalah upacara pemotongan rambul gimbal atau rambut gembel. Disinilah anak gimbal akan dipotong rambutnya yang didahulukan dengan upacara kecil dan uniknya sebelum dipotong, para tetua disana harus menuruti permintaan si anak gimbal, apapun yang dimintanya.

Selain budaya, Dieng kaya akan Alam yang Indah lho. Disini ada banyak tempat wisata yang harus kamu kunjungi, ini list nya :
  • Gunung Prau - 2565 mdpl
  • Bukit Sikunir - Golden sunrise
  • Telaga Cebong 
  • Telaga Warna
  • Telaga Pengilon
  • Telaga Dringo - Katanya sih rakum KW 2
  • Kawah Sikidang
  • Kawah Candradimuka
  • Kawah Sileri
  • Sumur Jalatunda
  • Gardu Pandang
  • Dieng Plateau Theater
  • Museum Kailasa
Dan menariknya lagi, kesemua desinasi wisata diatas terletak berekatan dan masih dalam kawan Dieng. Pengalaman menyebutkan untuk mengelilingi semua Destinasi wisata di Dieng kamu cukup menyewa motor 2 hari. Namun, jika ingin menikmatinya lebih tenang tentunya 2 hari tidak cukup di Dieng.

Cara Akses dari Jakarta :

Kamu harus naik Kereta Api dari stasiun Senen dan turun di st. Puwokerto. Dari sini kamu dapat menggunakan ankutan kota menuju terminal bus Puwokerto. Kamudian Perjalanan harus dilanjutnkan menggunakan Bus ke Wonosobo (bilang sama supirnya mau ke Dieng, pasti dianterin sampe pol bus Dieng), perjalanannya kira - kira 3 jam. Nah, di pol Bus Dieng ini kamu harus naik Bus mini sekitar 1 jam. Ok, kamu sampai di DIENG, Negeri Para Dewa.

Untuk penginapan atau home stay di Dieng tidak perlu khawatir. Karena banyak tempat yang menyediakan home stay disana. Jika mau murah, direkomendasikan di Bujono. Home stay  ini sudah sangat dikenal oleh para traveller. 

Postingan populer dari blog ini

10 Manusia Kanibal Tersadis Di Dunia

AnakRegular | Inilah deretan manusia (Suku) Kanibal Paling Sadis di Dunia, karenanya semua orang takut kepada manusia tersebut. Manusia Kanibal Paling sadis di dunia | Kanibalisme adalah suatu fenomena aneh dimana satu makhluk hidup memakan makhluk sejenis lainnya. Misalkan ular yang memakan ular atau manusia yang memakan manusia. Karenanya kanibalisme ini sangatlah menakutkan bagi banyak orang. Secara etimologis kata “kanibal” merupakan kata pungutan dari Bahasa Belanda yang pada gilirannya memungut dari Bahasa Spanyol; “canibal” yang berarti orang dari Karibia. Di daerah ini oleh penjelajah ditemukan fenomena ini. Bisa dikatakan fenomena kanibalisme adalah kehidupan yang sangat buas, mengerikan, serta terjadi diluar akal sehat. Seolah-olah tidak ada hati dan perasaan terhadap makhluk sejenis. Kanibalisme bisa terjadi karena beberapa faktor, mulai dari kebiasaan yang selalu dilakukan secara turun menurun, yang terkait dengan suatu adat istiadat daerah tertentu. Namun bagi banyak oran...

Lima layanan pacar sewaan terunik di dunia

Beritagan.blogspot.com - Ketika umur semakin bertambah sementara pasangan belum nampak pada saat itulah tekanan muncul dari berbagai penjuru, dari orangtua, keluarga besar, teman, sahabat, dan sebagainya. Itulah yang dirasakan kaum lajang ketika usia sudah kian menghimpit untuk mendapat pasangan hidup. Bagi mereka memang soal asmara bisa membuat stres bahkan putus asa. Kondisi itulah yang ditangkap sebagai peluang bisnis oleh sejumlah pengusaha cerdik. Mereka menawarkan layanan jasa yang bisa membuat para lajang merasa tenang dengan menyediakan pasangan yang bisa disewa. Tapi rupanya mereka juga melihat berbagai macam peluang untuk mengembangkan bisnis mereka dalam bentuk yang lain yang juga tak kalah unik. Apa saja layanan pacar sewaan unik itu? Simak papapran berikut ini. 1.Kafe di Jepang berikan layanan ranjang Gadis Jepang. this-news.com Seranjang dengan perempuan cantik dipastikan salah satu cara digemari buat mengusir penat dan pusing. Sebuah kafe di Jepang r...

10 Lagu Romantis Untuk Kamu yang Sedang Terpisah oleh Ruang dan Waktu

Warna Unyu ~ Hubungan jarak jauh atau lebih dikenal dengan istilah LDR ( Long Distance Relationship)  pasti sudah sangat akrab di telingan kamu bukan.Apalagi kamu yang sedang berada di kota yang berbeda dengan si dia, atau bahkan berada di negara yang berbeda dengan si dia. Pasti perasaan kamu sangat merindu untuk segera ingin bertemu. Sabarlah, cinta kamu pasti bertemu. Selagi menunggu waktu, kamu bisa mengobati rasa rindu dengan mendengarkan lagu lagu sendu yang menyentuh jiwa di relung kalbu. Berikut ini adalah lagu - lagu yang bisa kamu dengarkan untuk mengobati rindu selagi menunggu waktu untuk bertemu cintamu 1. Lagu Rindu Lagu ini dipopulerkan oleh band dengan sejuta lagu cinta, Kerispatih. Lagu ini mengungkapkan rasa rindu kepada sang kekasih lewat jutaan bintang di malam hari. Liriknya begitu menyentuh hati. Alunan suara Sammy Simorangkir yang saat itu menjadi vokalisnya juga semakin menambah kesyahduan lagu yang hanya diiringi oleh dentingan piano dari Badai ini. Lagu ini...